Acar Bawang Merah |
Bahan :
250 g bawang merah besar
500 ml air
10 butir cengkeh
1 sdm merica hitam
5 sdm air jeruk nipis (boleh lebih kalau kurang asam)
1/2 sdt garam
1 sdm gula merah
Cara membuat :
1. Kupas bawang merah dan buanglah pucuknya. Cuci dan tiriskan
2. Didihkan air, cengkih, merica hitam, air jeruk nipis, garam, dan gul amerah, Kecilkan api dan masak hingga gula larut, lalu angkat dan biarkan agak dingin
3. Masukkan bawang dan biarkan selama 3 jam hingga meresap.
Selamat mencoba anda pasti berhasil . . . .
0 komentar:
Posting Komentar